Kamis, 16 Maret 2023
Telah dilaksanakan Morning Briefing di Pengadilan Negeri Sorong. Kegiatan dilaksanakan per bagian, mulai dari bagian Kepaniteraan, Kesekretariatan dan PTSP.
Dengan adanya Morning Briefing ini diharapkan dapat meningkatkan kedisiplinan, kinerja, serta rasa kekeluargaan antar seluruh aparatur sehingga dapat terwujud Pengadilan Negeri Sorong yang lebih baik.